RECENT POST

Tips Membuat Blog Dan Website Lebih Panda Freindly

Translate

Rabu, 13 April 2016

Tombol Mendaftar Google Adsense Di Blog Terkunci

Alasan Tombol Mendaftar Google Adsense Di Blog Terkunci - Apa kabar kawan semua disini saya akan berbagi tentang suatu masalah yang banyak di pertanyakan oleh para blogger, kenapa pada tombol mendaftar Google adsense itu terkunci ? itu adalah suatu yang sangat mudah jika ingin tombol mendaftar pada  penghasilan di blog itu terbuka dan berikut saya akan jelaskan caranya atau langkah-langkahnya. dan langsung saja kita perhatikan gambar di bawah ini :


Screenshots :

 Pada gambar di atas ini adalah salah satu yang banyak di pertanyakan oleh para blogger dan ini adalah salah satu kebijakan dari google untuk mengunci tombol mendaftar ini, dan banya alasan yang membuat tombol mendaftar ini terkunci salah satunya adalah :

1. Umur Blog Minimal 6 Bulan
Umur Blog harus 6 bulan karena google ingin mengetahui kualitas dari blog kita apakah blog kita ini layak untuk di pasangi iklan google adsense atau malah tidak layak untuk menggunakan iklan google adsense jadi kalau teman-teman ingin mendaftar google adsense lewat blog maka harus menunggu waktu selama 6 bulan. 

2. Kualitas Blog
Kualitas juga mempengaruhi apa yang disebut kualitas di blog, banyak sekali dan salah satunya adalah kualias tulisan kita apakah itu asli atau malah hanya hasil dari copy + Paste dan itu juga mempengaruhi atau menghambat terbukanya tombol mendaftar yang ada di bagian penghasilan.

 3.  Banyaknya Artikel
Banyaknya artikel itu sangat penting kenapa karena kalau iklan itu di pasang di blog yang artikelnya sedikit maka google adsense tidak akan menerimanya maka dari itu kita harus sering rajin posting tapi dengan tulisan asli atau inovasi baru.

Demikian pembahasan mengenai Alasan Tombol Mendaftar Google Adsense di Blog Terkunci  dan terima atas kunjungannya dan semoga bermanfaat bagi kita semua dan jangan lupa tunggu update artikel berikutnya dan mohon maaf kalau ada yang salah pada artikel ini dan pada artikel yang lainnya.

Tidak ada komentar: